Fred Pompermayer
sandiskExtremTeam

Fred Pompermayer

ANGGOTA TIM EXTREME SANDISK

Setelah lulus dari universitas di Brasil dengan gelar di bidang arsitektur, Fred Pompermayer dengan cepat menyadari dia perlu mengalihkan fokusnya dan mengikuti minatnya di Olahraga Aksi Ekstrem. Selama lebih dari satu dekade Fred telah berdedikasi untuk memotret Selancar Ombak Besar. Karyanya dimuat di sampul-sampul majalah terkemuka serta di dalam buku dan iklan di seluruh dunia. Dia telah mendapatkan pengakuan kritikus dalam tujuh tahun terakhir berturut-turut dan dinominasikan untuk beberapa Billabong XXL Big Wave Awards. Fred meraih titel foto terbaik tiga kali—untuk Monster Paddle Award pada 2009 dan 2010, Pacific Tube Award pada 2013, dan kategori Biggest Paddle pada 2015.

Fred menggunakan pendekatan praktis, merancang sendiri dan membuat rumahan tahan air untuk kamera dan lampu kilatnya. Setelah mengalami kegagalan buruk bersama perusahaan lain yang membuatnya kehilangan semua karyanya dalam sebuah perjalanan ekstrem, kini dia hanya memercayai dan mengandalkan Kartu SanDisk Extreme.

Fred selalu mencari tantangan baru yang unik dan menarik dan mengembangkan keterampilan kreatifnya untuk memotret Olahraga Aksi Ekstrem lain seperti Wingsuit, mendaki gunung, mendayung kayak, dan lain-lain.

Jelajahi Karya Fred

Temui Tim SanDisk Ekstreme

Bandingkan